Ruqyah + kaidah pengobatan


Bayan usyadz Anshari Taslim

Ruqyah itu artinya bacaan, klau bukan bacaan maka bukan ruqyah namanya tapi metode pengobatan (tariqatul 'ilaj).

Apakah ruqyah tauqifi atau boleh ijtihad para ulama berbeda pandangan tapi zahirnya adalah boleh ijtihad dgn batasan yg telah ditetap syariat, yaitu tidak bleh syirik atau mengarah ke syirik sebagaimana tertera dalam hadits Auf bin Malik dan Jabir. Itu masalah bacaannya.

Lalu bagaimana dgn tekniknya?
Kalau dilihat teknik pengobatan berlakulah pada kaidah pengobatan yaitu sesuai pengalaman, sama dgn teknik pijit, akupunktur dll.

Lalu bagaimana dgn teknik mengusir jin? apakah boleh seseorang mengusir jin dgn ijtihadnya sendiri dgn metode tertentu seperti halnya minum obat tertentu?

Tidak ada dalil yg membatasi hal ini, tapi kalau dilihat dari praktik para ulama seperti Ibnu Baz dan Al Utsaimin dan syekh Ibnu Jibrin mereka membolehkan pengobatan sihir dgn daun bidara, padahal tidak ada hadits yg menjelaskan ttg itu.
wallahu a'lam.

Perdana Akhmad, S.Psi

Seorang Praktisi Ruqyah yang (Dengan Idzin Allah SWT) Akan Membagi Ilmu dan Seni Pendayagunaan Energi Ruqyah Keseluruh Umat Islam NO.Telp:081379666696 Pin BlackBerry : 2A22C8EA

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak